
Tekanan 1 Penurunan air raksa dalam sebuah pipa berjari-jari r adalah 3,5.10 -3 m jika sudut kontak raksa dengan kaca sebesar 150 o , tegangan permukaan 5,45.10 -1 N/m dan massa jenis raksa 13600 kg/m 3 . Jika jari-jari pipa tersebut diperbesar menjadi 4 kali semula maka besarnya penurunan raksa tersebut adalah ..... 8,68x10 -4 cm 9,88x10 -4 cm 11,08x10 -4 cm 12,28x10 -4 cm Jika percepatan gravitasi 1 x 10 3 cm/s 2 , maka 1 cmHg sesuai dengan .... 1240 N/m 2 1435 N/m 2 1360 N/m 2 1385 N/m 2 Tekanan hidrostatis yang dialami sebuah benda di dalam fluida dipengaruhi oleh . . . Massa jenis fluida, volume benda, dan viskositas. Massa benda, kedalaman fluida dan konduktivitas termal. Massa jenis fluida, kedalaman fluida dan percepatan gravitasi. ...